Hari Ke-3 KKN Reguler Sisdamas Kelompok 177

Laporan Kegiatan Harian KKN UIN Sunan Gunung Djati Bandung

Jenis KKN : KKN Reguler Sisdamas

Hari                 : Kamis

Tanggal         : 13 Juli 2023

Kegiatan         :

  1. Membantu warga RW 02 memanen stroberi

  2. Observasi proses pengepulan stroberi

  3. Musyawarah acara PHBN bersama RW, Karta, dan Warga

Deskripsi :

        Kegiatan hari ketiga diawali membantu salah satu warga Pak Agung memanen strawberry. Kami berbagi tugas, ada yang memetik strawberry dengan hati-hati, ada yang mengangkut keranjang-keranjang penuh dengan stroberi, dsb. Setelah selesai memanen, kami memutuskan untuk mengamati proses pengepulan stroberi sambil ditemani oleh pemilik pengepulannya Pak Gagan. Kegiatan di hari ketiga diakhiri dengan musyawarah bersama RW, Karang Taruna, dan para warga lainnya dalam membahas rencana kegiatan PHBN (Peringatan Hari Besar Nasional) atau biasa disebut dengan acara 17 Agustus.

Dokumentasi :



Membantu Memanen Stroberi di Kebun Warga






Observasi Pengepulan Stroberi




Musyawarah acara PHBN bersama RW, Karta, dan Warga



Komentar

Postingan Populer