Hari ke-14 KKN Reguler Sisdamas Kelompok 177
Laporan Kegiatan Harian KKN UIN Sunan Gunung Djati Bandung
Jenis KKN : KKN Reguler Sisdamas
Hari : Jum'at
Tanggal : 21 Juli 2023
Kegiatan :
1. Mengajar di SDN Barutunggul 02
2. Senam Rutinan Bersama Ibu-Ibu RW 02
3. Mengajar Ngaji
4. Evaluasi
Deskripsi :
Pada hari keempat belas, Kegiatan dimulai pukul 6.30 pagi dengan mengajar di SDN Barutunggul 02 kelas 4,5, dan 6. Kemudian dilanjutkan pukul 16.00 mengikuti kegiatan senam ibu-ibu RW 02, lalu setelah shalat maghrib kami melanjutkan program mengajar ngaji rutinan di Madrasah Al-Barokah. Kegiatan diakhiri dengan evaluasi harian di malam hari.
Dokumentasi :
Rapat dan Evaluasi Harian
Komentar
Posting Komentar